How to Cook Tasty Talam Pandan/Suji Gula merah

Talam Pandan/Suji Gula merah.

Talam Pandan/Suji Gula merah You can have Talam Pandan/Suji Gula merah using 15 ingredients and 7 steps. Here is how you achieve that.

Ingredients of Talam Pandan/Suji Gula merah

  1. Prepare of Lapisan Hijau.
  2. Prepare 350 ml of air santan (saya: 65ml santan instant + air).
  3. It's 50 ml of larutan daun suji/pandan.
  4. You need 65 gr of gula pasir.
  5. You need 75 gr of tepung beras.
  6. You need 50 gr of tepung tapioka.
  7. You need 1/4 sdt of garam.
  8. You need of Lapisan Gula Merah.
  9. It's 400 ml of air santan (saya: 65ml santan instant + air).
  10. You need 150 gr of gula merah/aren.
  11. Prepare 20 gr of gula pasir.
  12. It's 1/4 sdt of garam.
  13. It's 75 gr of tepung beras.
  14. Prepare 50 gr of tepung tapioka.
  15. Prepare of Loyang: 20x20, oles sedikit minyak.

Talam Pandan/Suji Gula merah instructions

  1. Siapkan semua bahan..
  2. Lapisan hijau: - Campur air santan dan endapan daun suji/pandan, aduk rata. - Campur dan aduk rata bahan lainnya. - Tuang larutan hijau ke dalam wadah berisi tepung, sedikit2 sambil diaduk rata, pastikan tidak ada tepung yang tertinggal/bergrinjil. - Saring ke wadah lain, dan bagi dua sama banyak (hasil total kira2 500 ml)..
  3. Lapisan gula merah: - Masak hingga larut/mendidih: santan, gula merah, gula pasir, garam. Sisihkan biarkan menghangat. - Campur dan aduk rata tepung beras dan tepung tapioka, aduk rata. - Setelah larutan gula merah hangat2 kuku, tuang sedikit2 ke dalam wadah tepung, sambil diaduk. - Saring dan pindahkan ke wadah lain, kemudian bagi menjadi dua adonan sama banyak..
  4. Siapkan panci kukusan, tutup diikat serbet, dan panaskan sampai beruap. Oles loyang dengan sedikit minyak..
  5. Tuang bagian pertama adonan hijau, kukus selama 7 menit. Api sedang. - Setelah 7 menit, buka tutup kukusan, tuang adonan hijau berikutnya, kukus selama 10 menit..
  6. Setelah 10 menit, tuang adonan gula merah pertama, kukus selama 15 menit. - Kemudian tuang adonan terakhir, dan kukus selama 25-30 menit..
  7. Keluarkan dari panci kukusan, biarkan dingin diluar, baru dipotong2. Saya: simpan di kulkas, karena lebih suka dingin dan dipotong lebih mudah dengan menggunakan spatula plastik..

More Articles

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "How to Cook Tasty Talam Pandan/Suji Gula merah"

Posting Komentar